Latihan dasar kepemimpinan siswa (LDKS 2024) SMKN 44 JAKARTA
![](https://smkn44jkt.sch.id/wp-content/uploads/2024/10/IMG-20241021-WA0000-1024x461.jpg)
![](https://smkn44jkt.sch.id/wp-content/uploads/2024/10/5IMG-20241021-WA0068-1-1024x542.jpg)
SMK Negeri 44 Jakarta mengadakan kegiatan LDKS. LDKS merupakan singkatan dari Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa. LDKS SMKN 44 diikuti oleh seluruh kelas X.Tujuan dilaksanakan kegiatan ini adalah untuk membentuk kepribadian para peserta didik yang matang dalam memahami tentang kepemimpinan.
Sehingga di sinilah pentingnya diadakan LDKS untuk membentuk personal kepemimpinan pribadi siswa. Hal itulah yang menjadi landasan SMKN 44 melaksanakan LDKS pada 18-19 Oktober 2024 dengan mengusung tema “Menyiapkan Peserta didik yang Berakhlak Mulia dan Unggul dalam Organisasi”.
![](https://smkn44jkt.sch.id/wp-content/uploads/2024/10/2IMG-20241021-WA0073-1024x461.jpg)